Fotografi adalah bentuk komunikasi visual yang efektif untuk menyampaikan pesan/informasi yang tidak dapat disampaikan dalam bentuk kata-kata. Foto yang baik bukan hanya cantik secara estetika, namun juga mampu menyampaikan kisah.
Di era saat ini, dimana orang lebih memilih untuk berbisnis online dibandingkan berbisnis konvensional, fotografi menjadi sebuah kebutuhan dasar semua orang untuk tujuan marketing.
Bukan hanya pebisnis online, bahkan sebelum dunia online hadir, fotografi pun sudah populer karena otak manusia tidak bisa jauh dari segala hal tentang visual.
Coba bayangkan Anda sedang berada di
Mana Lebih Menarik?
Kenapa foto kanan lebih menarik dibandingkan foto yang ada di sebelah kiri?
Our Classes
Basic photography memberikan pengenalan akan kamera kepada para siswa dan bagaimana mereka dapat menghasilkan foto yang menarik baik secara estetika dan juga cerita
Peralatan yang diperlukan siswa :
Kamera DSLR/Mirrorless dan Tripod
Peralatan yang diperlukan siswa :
Kamera DSLR/Mirrorless dan Tripod
Peralatan yang diperlukan siswa :
Laptop
Add on Class
Setelah mereka mempunyai ide dan konsep bisnis dengan kemungkinan berhasil 95% tetapi kalau mereka tidak tahu dimana mereka harus berjualan dan bagaimana caranya, di zaman now ini kita tidak harus memiliki toko fisik lagi di tempat yang strategis (itu adalah konsep bisnis lama).
Sekarang mereka harus mengetahui bagaimana cara berjualan di platform online atau Digital Marketing. Dan itu sangat berhubungan sekali dengan foto dan video yang menarik perhatian orang di Social Media. Oleh karena itulah mereka harus belajar dan menguasai hal-hal di bawah ini
Name - City
Membeli Product Time